Anti Mainstream berarti perilaku aneh, unik, kreatif dan tidak dilakukan oleh kebanyakan orang. Sebelum saya lanjutkan, saya ingin tanya pada ibu.
Apakah ibu termasuk golongan istri yang anti mainstream atau mainstream dalam membuat suami mengikuti apa yang ibu inginkan?
Contoh sikap mainstream adalah teriak-teriak ke suami, langsung bicara to the point tanpa basa basi, memberikan sedikit senggolan dan godaan pada suami untuk mengikuti apa yang ibu mau.
Nah, saya yakin cara-cara mainstream itu tidak mempan membuat suami bangkit dan mengikuti apa yang ibu inginkan. Itulah kenapa disini saya akan share cara anti mainstream yang inshallah bisa membuat suami luluh mendengarkan apa yang ibu mau.
Poin pertama yang perlu ibu pahami adalah membuat suami mengikuti apa yang ibu mau berarti ibu harus mau bersikap fleksibel.
Misalnya, suami ibu adalah orang yang gila kerja. Tiap hari lembur dan jarang sekali pulang on time. Ibu jengkel dengan hal ini, ibu sudah menasihati, marah dan menangis agar suami pulang tepat waktu. Tapi, senjata ibu itu tidak mempan.
Jadi, coba pikirkan apa yang paling diinginkan suami dalam diri ibu. Misalnya, suami ibu ingin agar ibu mulai mengenakan hijab secara konsisten.
Maka, buatlah pertukaran dan perjanjian dengan suami. Istilahnya adalah barter. Suami mendapatkan kelegaan batin jika ibu berhijab dan ibu mendapatkan kelegaan batin jika suami mau pulang on time.
Ingat! Siapa yang ingin dituruti, maka dia harus menuruti lebih dulu. Karena jika ibu tidak menerapkan rumus tersebut, artinya ibu hanya menuntut.
Poin kedua, ingatkan suami dengan cara-cara menyenangkan!
Suami ibu itu otaknya diciptakan Tuhan untuk mengingat hal-hal bersifat angka dan data. Jika tak ada kaitannya dengan kedua hal tersebut, maka otak suami ibu akan cepat melupakannya.
Itulah kenapa, jika sekali atau dua kali ibu sudah mencoba meminta suami melakukan sesuatu tapi tidak dikerjakan, ingatkan kembali untuk ketiga kali dan seterusnya. Tapi, pastikan ibu menggunakan cara-cara menyenangkan.
Seperti, datangi suami, berikan sentuhan lembut pada bagian dadanya, lalu katakan bahwa ibu sangat menyayanginya sehingga ibu tak ingin berteriak, membentak atau mendiamkannya jika tak melakukan apa yang ibu inginkan.
Ibu juga bisa menulis dalam bentuk note yang ditempel di pintu freezer dengan menambahkan sedikit pantun untuk menulis hal-hal yang ibu harapkan dari suami.
Atau ibu juga bisa mengirim foto selfie dengan make up sedikit menor, lalu menggoda dan menantang suami. “Jika aku menuruti maumu, apakah kamu juga mau menuruti mauku?”
Menjadi istri itu ikhtiarnya memang harus kreatif dan unik. Sehingga, mampu memunculkan gelombang perasaan dalam diri suami dan membuatnya tak jenuh hidup bersama ibu.
Jika ikhtiar lahir ini digabungkan dengan ikhtiar spiritual berupa buka aura daya tarik, inshallah proses meluluhkan hati suami dan membuatnya mengikuti apa yang ibu mau, akan berjalan dengan mulus.
Jadi, tubuh kita sendiri dikelilingi medan energi atau aura yang mengeluarkan getaran. Getaran ini bisa positif maupun negatif, bisa kuat maupun lemah.
Semakin positif dan kuat getaran energi ini, kinerjanya semakin baik untuk menarik simpati suami dan memberdayakan alam bawah sadarnya untuk mendengarkan apa yang ibu inginkan.
Itulah kenapa saya menyarankan pada ibu untuk berikhtiar secara optimal, yakni lahir batin. Sehingga hasil ikhtiar ibu pun tidak main-main.
Nah, bagi ibu yang siap berikhtiar mengikuti buka aura daya tarik silakan jangan sungkan hubungi melalui chat WhatsApp maupun telepon di nomor +628111 26 4401 atau bisa klik chat WhatsApp otomatis di bawah ini.
>> Saya Siap Ikhtiar Ikuti Buka Aura Daya Tarik <<