Haruskah Saya Maafkan Suami karena Selingkuh? | Kuis Mbak Meida

Jika suami Anda ketahuan selingkuh, Anda mungkin bingung mau memaafkan dia atau tidak. Enaknya diberi kesempatan sekali lagi atau langsung di cut. Jika Anda mengalami kebingungan tersebut, langsung saja ikuti kuis ini.

Cara menjawab kuis ini mudah sekali. Setiap nomor, akan ada 4 pilihan a, b, c dan d.

Tiap pilihan mengandung poin tertentu. Silakan, Anda catat.

Jika Anda memilih jawaban A, Anda mendapatkan 3 poin.

Jika Anda memilih jawaban B, Anda akan mendapatkan 2 poin.

Jika Anda memilih jawaban C, Anda akan mendapatkan 1 poin.

Jika Anda memilih jawaban D, Anda akan mendapatkan 0 poin.

Setelah semua pertanyaan Anda jawab, jumlahkan semua poin. Jumlah poin ini menyimpulkan apakah Anda harus memaafkan suami atau tidak.

Jika nanti setelah Anda jumlahkan, ternyata kesimpulannya Anda harus memaafkan suami tapi masih berat dan sakit hati, maka Anda bisa mengikuti TERAPI DETOKS BATIN.

Melalui Terapi Detoks Batin ini, saya akan bantu berikan treatment dan terapi khusus untuk mengobati luka batin Anda akibat diselingkuhi. Agar hati Anda jadi lega, ikhlas dan tenang.

Keikhlasan inilah yang nantinya membuat Anda lebih enteng dalam memaafkan suami. Sehingga, keharmonisan rumah tangga dan kebahagiaan kalian bisa diraih kembali.

Untuk mengikuti TERAPI DETOKS BATIN, Anda bisa menghubungi saya melalui nomor konsultasi di +62858-6777-7797 atau klik chat WhatsApp otomatis pada link berikut >> Saya Mau Daftar Terapi Detoks Batin.

Sekarang, kita langsung saja menuju kuisnya.

Pertanyaan Pertama

Seberapa besar Anda mencintai suami?

  1. Saya sangat mencintai suami
  2. Cukup untuk tetap bertahan dengannya
  3. Sedikit cinta
  4. Tidak cinta

Pertanyaan Kedua

Berapa lama waktu yang Anda butuhkan untuk memaafkan suami?

  1. Selamanya
  2. Beberapa hari
  3. Beberapa jam
  4. Saya tidak tahu

Pertanyaan Ketiga

Apakah Anda berpikir bahwa orang berselingkuh karena mereka tidak tahu cara mengatasi masalah dengan cara yang benar?

  1. Ya
  2. Mungkin saja
  3. Saya tidak tahu
  4. Tidak

Pertanyaan Keempat

Menurut Anda, apa tujuan memaafkan?

  1. Untuk memberikan kesempatan kedua
  2. Untuk menenangkan diri sendiri
  3. Agar merasa aman
  4. Tak ada tujuannya, hanya membuat saya terlihat lemah

Pertanyaan Kelima

Apa yang bisa membuat Anda memaafkan suami yang tidak setia?

  1. Cinta saya untuk suami
  2. Semua orang bisa berbuat salah
  3. Saya takut pada suami
  4. Tak ada

Pertanyaan Keenam

Menurut Anda apa yang bisa membuat suami Anda selingkuh?

  1. Anda menjauh dari suami
  2. Anda menolak untuk berhubungan seks
  3. Anda mulai selingkuh lebih dulu
  4. Saya tidak tahu alasannya

Pertanyaan Ketujuh

Apakah Anda percaya bahwa orang bisa setia sepanjang hidup mereka?

  1. Ya
  2. Mungkin saja
  3. Saya tidak tahu
  4. Tidak! Itu tidak mungkin

Pertanyaan Kedelapan

Apa kalian berdua saling selingkuh?

  1. Tidak
  2. Tidak pernah
  3. Hampir saja itu terjadi
  4. Ya

Pertanyaan Kesembilan

Seberapa besar ketidaksetiaan dapat merusak hubungan Anda?

  1. Sangat besar
  2. Sedikit
  3. Saya tidak tahu
  4. Itu tidak akan merusak sama sekali

Pertanyaan Kesepuluh

Apakah selingkuh membuat cinta luntur dan hilang?

  1. Ya, tentu saja, tidak ada keraguan tentang itu
  2. Mungkin saja
  3. Saya tidak tahu
  4. Tidak

Oke, pertanyaannya selesai disini. Sekarang, jumlahkan semua poin yang Anda dapatkan dan perhatikan, poin Anda berada dimana.

Kesimpulan 1 jika poin Anda berada di angka 30-23, artinya Anda tidak akan pernah bisa memaafkan suami.

Saat ini Anda sedang terluka dan Anda tidak tahu apakah Anda bisa memaafkan suami Anda. Anda melihat ketidakjujuran dan sikap suami yang berpindah ke lain hati bagi Anda adalah sebuah pengkhianatan terbesar.

Anda tidak akan pernah memaafkan suami karena Anda merasa terlalu dini baginya untuk selingkuh dan Anda juga merasa dikhianati karena Anda telah merencanakan banyak hal untuk Anda berdua. Tapi meski begitu, Anda merasa berat meninggalkan hubungan ini.

Untuk itu, Anda perlu mengikuti Terapi Detoks Batin untuk menenangkan hati Anda lebih dulu. Membuatnya lebih ikhlas dan lega itu lebih penting. Anda tak bisa langsung mengembalikan keharmonisan rumah tangga karena itu akan sulit.

Kesimpulan 2 jika poin Anda berada di angka 22-15, artinya Anda tidak tahu apakah Anda bisa memaafkan suami atau tidak.

Anda tidak tahu apakah Anda akan dapat memaafkannya karena Anda masih terkejut dengan apa yang dia lakukan kepada Anda.

Anda 100% yakin bahwa Anda melakukan segalanya dengan benar dan Anda merasa aneh karena dia tega berkhianat saat semua berjalan dengan baik.

Saat ini, Anda tidak tahu dengan siapa Anda jatuh cinta dan masih ingin tahu mengapa suami melakukan ini kepada Anda. Jika Anda berada di posisi yang membingungkan seperti ini, Anda juga bisa mengikuti Terapi Detoks Batin Mandiri untuk menenangkan diri lebih dulu.

Kesimpulan 3 jika poin Anda berada di angka 14-0, artinya Anda tidak peduli dengan hubungan Anda.

Anda sedang terluka karena sikap suami. Tapi, luka-luka yang disebabkan suami ini sudah seperti makanan Anda tiap hari. Jadi, Anda seperti sudah kebal dan tidak peduli lagi dengan sikap suami.

Anda maafkan atau tidak, suami tetap saja tak bisa berubah. Jadi, dalam kondisi ini Anda sudah menyerah. Anda hanya fokus pada diri sendiri dan masa depan anak-anak Anda.

Loading

WhatsApp Konsultasi Via WhatsApp